Sampai saat ini Paypal Belum bisa menerima kembali verifikasi Akun menggunakan rekening Bank dan Kartu Identitas. Dulu Paypal Sempat menerima verifikasi dengan metode tersebut namun kebijakan tersebut dicabut oleh pihak Paypal. Ada yang mengatakan dikarenakan diindonesia banyak yang menyalahgunakan sehingga pihak Paypal mempertimbangkannya kembali.
Untuk saat ini satu-satunya verifikasi Paypal hanya dengan menggunakan Credit Card atau Kartu Kredit. Padahal Semua tahu di Indonesia tidak semua orang punya kartu Kredit. Selain Cara mengurusnya agak susah juga ada biaya andministrasi yang harus dibayarkan. Mungkin tidak menjadi masalah jika bisnis online yang kita jalankan sudah menghasilkan uang, lalu bagaimana jika kita masih Pemula? Tentunya agak berat kan?
Dikarenakan hal tersebut para Marketer dan Pebisnis online mulai melirik dan beralih ke Sistem pembayaran atau Payment Processor yang lain Salah satunya Adalah PAYZA. Selain Mudah, Aman dan terpercaya bisa kita gunakan untuk menarik uang langsung Ke Rekening Kita di Indonesia. Juga ada Fasilitas Debit card Payza yang bisa kita Gunakan untuk Tarik Tunai Dari ATM di Indonesia yang berlogo Master Card. Baca Ulasan lengkapnya Cara Penarikan Uang Payza dari ATM Di Indonesia.
Menurut saya Payza adalah Payment Processor terbesar setelah Paypal. Untuk membuka Akun Payza Silahkan Klik Daftar
Sebagai tambahan saja Silahkan baca Daftar Situs-Situs Penghasil Dollar Terpercaya dan Terbukti Membayar
0 comments:
Posting Komentar